Dalam istilah berbahasa Indonesia, public speaking dikenal dengan sebutan pidato. Meskipun, dalam alam pikir orang Indonesia, pidato ini terkesan sangat formal dan seremonial. Namun, apa yang dimaksud sebagai pidato dalam tulisan ini adalah ketika seseorang mempersiapkan dan menyampaikan pembicaraan di depan kelompok yang jadi pendengar atau audiens — yang mana para audiens ini tidak melakukan …
Tag
public speaking
Menampilkan 1 Hasil