Menampilkan 35 Hasil
Teori

Photovoice

Caroline Wang dan Mary Ann Burris mengembangkan metodologi photovoice pada 1990-an. Photovoice biasa digunakan sebagai sarana dan pemantik penelitian partisipatif dalam rangka memberdayakan kelompok terpinggirkan. Melalui photovoice, partisipan mengidentifikasi, mendokumentasikan, serta menampilkan kekuatan dan kekhawatiran komunitas dari perspektif anggota komunitas sendiri melalui penggunaan teknologi fotografi (Wang 1999). Photovoice menggunakan metode penelitian partisipatif dan mendorong peserta …

Teori

Prasangka dan Rasisme dalam Psikologi Sosial

Pada tahun 2016, seorang mahasiswa UGM menuliskan pengalaman diusir dari kampusnya sendiri. Ketika ia tengah duduk-duduk di taman UGM, seorang petugas keamanan mendekatinya. Mahasiswa tersebut memberi pengakuan demikian: Saya mengerti orang ini mengusir saya karena fisik dan asal saya dari Papua. Karena dari omongannya “Saya takut akan ada orang lain yg datang dan duduk-duduk di …

Teori

Pembentukan Subyek Lacanian

Dalam kongres di Roma pada 1953, Lacan menyampaikan sebuah teks berjudul The Function and Field of Speech and Language in Psychoanalysis (1977[1956]). Tulisan yang kemudian dikenal dengan sebutan Rome Discourse tersebut berfokus pada perbedaan antara ucapan (speech) dan bahasa (language), pemahaman antara subyek yang berbeda dengan I, serta elaborasi konsep sentral berupa penanda (signifier) dan …

Teori

Psikologi Media dan Audiens Aktif

Sebagaimana telah dijelaskan dalam tulisan sebelumnya, tren penelitian dalam Psikologi Media terarah pada teori Audiens Aktif. Teori tersebut menantang gagasan dominan dalam pendekatan komunikasi yang cenderung menekankan pada perilaku dan efek media terhadap seseorang. Hall (1991) mengatakan bahwa penelitian media didominasi oleh tradisi penelitian komunikasi massa yang berakar dari praktik ilmu sosial empiris di Amerika …

Teori

Bercermin daripada Lacan

[1] Jacques-Marie-Émile Lacan lahir pada 13 April 1901 dalam sebuah keluarga Katolik yang cukup konservatif. Keluarga Lacan terkenal sebagai pebisnis sabun dan minyak yang cukup berhasil, bahkan terkenal sebagai keluarga elite di kotanya; Montparnasse, Paris. Jacques merupakan anak sulung dari tiga bersaudara. Ia tidak begitu berminat dengan ayahnya sendiri, Emile Lacan, yang sangat disetir oleh …

Teori

Metode Penelitian dalam Psikologi Media

Suatu ketika Anda berjalan ke pinggir sungai yang airnya tampak segar. Ikan-ikan kecil sesekali menggoda Anda dengan menyembulkan diri bernapas ke permukaan. Anda ingin mengetahui segala sesuatu mengenai ikan tersebut. Entah apa jenisnya, berapa jumlah kawannya, berapa menit sekali ia akan ke permukaan, berapa bulan usianya, berapa usia terpanjangnya, bagaimana kondisi ekosistem perairan tersebut, apa …

Teori

Pendekatan Teoretis dalam Penelitian Psikologi Media

Sebagaimana telah disebutkan dalam tulisan sebelumnya, penelitian media secara singkat berubah dari penelitian mengenai efek media menuju pada bagaimana media membentuk kedirian dan dimanfaatkan oleh manusia. Penelitian terkait efek media menempatkan seseorang sebagai subjek pasif di hadapan media. Sementara itu, penelitian yang terarah pada bagaimana membentuk kedirian dan dimanfaatkan manusia cenderung menempatkan manusia sebagai subjek …

Teori

Antara Psikologi, Media, dan Massa: Dari Kerumunan Menjadi Subjek

Apakah ada yang dinamakan psikolog media? Kalau ada, seperti apa mereka? Bagaimana jalur karirnya? Sampai hari ini, setidaknya terdapat beberapa kesalahan konsepsi mengenai menjadi seorang psikolog media. Rutledge (2010) menyatakan bahwa Psikologi Media berbeda jenis psikologi lainnya, misalnya Psikologi Klinis; bukan pula Kajian Media; bukan berarti tampil di televisi, radio atau film; bukan berada di …

Teori

Apa yang Dibicarakan Psikologi Sosial ketika Berbicara tentang Cinta?

Pengantar Psikologi Sosial senantiasa menganggap penting pembicaraan mengenai daya tarik interpersonal. Daya tarik ini bisa berupa rasa suka atau rasa cinta. Pada awal tulisan ini, kita akan melihat bagaimana daya tarik interpersonal selama ini dibahas melalui pendekatan kognitif. Setelah melihat bagaimana dominasi pendekatan tersebut berlangsung, kita akan memahami asumsi dasar pendekatan kognitif yang membuatnya tidak …

Teori

Aku adalah Aku, tetapi Siapa Aku?

Judul di atas merupakan cuplikan dari kisah Musa yang sedang menggembala kambing di Gunung Horeb. Tak disangka-sangka, tiba-tiba sebuah pohon terbakar dan segala ranting dan daunnya menjadi lidah api. Musa terkaget dan mendengar suara berasal dari pohon tersebut. Untuk pertama kalinya Musa mendengar perintah dari Tuhan untuk membawa orang Israel ke tanah terjanji. Dalam kisah …