Buku Slavoj Žižek, Pandemic! Covid-19 Shakes The World (2020), sangatlah menarik untuk dibahas. Betapa tidak? Karena buku ini tidak hanya membahas mengenai virus Corona, melainkan keberadaannya di konteks dunia yang saling berhubungan satu dengan lainnya (globalisasi). Keterhubungan ini membuat penyebarannya sangat masif hinggamembuat dunia terguncang. “We should of course analyze in detail the social conditions …
Tag
zizek
Menampilkan 1 Hasil